DEMI POLA HIDUP SEHAT "PASANG WASTAFEL PORTABLE"
Administrator 23 Maret 2020 10:40:10 WIB
Planjan (Sida-Samekta) Upaya Pemerintah Desa Planjan dalam mencegah penularan virus corona salah satunya dengan memasang wastafel portable di depan kantor balai desa . “Kepedulian dan kemandirian masyarakat yang akan sangat membantu upaya pencegahan dan penanganan musibah mewabahnya virus ini. Dengan disedikannya wastefel portable dengan harapan dapat mencegah penularan serta meningkatkan pola hidup sehat.Dalam apel senin pagi kepala Desa Planjan Menghimabu kepada seluruh pemangku wilayah padukuhan untuk senantiasa mengingatkan kepada waraga nya akan bahaya virus corona dan cara mencegah agar tidak terjangkit virus ini adalah dengan pola hidup sehat serta membatasi diri tidak berhubungan dulu dengan orang yg baru datang dari luar terutama kota –kota yang sudah terdampak virus covid 19.
Di samping itu, ia juga berharap upaya pemerintah desa seperti ini dapat juga dilakukan oleh pengelola bangunan lainnya, seperti sekolahan perkantoran, dan berbagai tempat umum lainnya bahkan menambah lebih banyak lagi wastafel. “Diharapkan ada inisiatif dari pengelola bangunan untuk mengadakan sendiri fasilitas ini. Jadi biar sama-sama berupaya menjaga,” tuturnya.Kepala desa juga berharap masyarakat dapat menjaga bersama-sama wastafel ini dengan baik. Menggunakan sebaik mungkin fasilitas ini dan ikut menjaganya. “Jadi kita bisa memanfaatkan wastafel ini sebaik mungkin. Semua untuk kebaikan warga Desa planjan ,” pungkasnya.
"
---------------------------------riyantopoetra---------------------------------------------------------.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI APBKAL TAHUN ANGGARAN 2023
- ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN PLANJAN TAHUN ANGGARAN 2024
- PELAKSANAAN MUSKAL RKPkalurahan PENUH ANTUSIAS
- RUMAH SEHAT BAZNAS D.I YOGYAKARTA PERINGATI HARI ANAK NASIONAL DI PLANJAN
- KALURAHAN PLANJAN SELESAIKAN PROGRAM BEDAH RUMAH DANA KEISTIMEWAAN
- TALUD TATA NILAI KEISTIMEWAAAN SELESAI DIBANGUN
- PEMBANGUNAN JUT PADUKUHAN KARANG TEMBUS PADUKUHAN NGALANG-ALANGSARI