Berita Desa

  • ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN ANGGARAN 2023 DAN LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISA

    24 Mei 2023 11:20:51 WIB kevinkeenan03
    ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN ANGGARAN 2023 DAN LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISA
    Pemerintah Kalurahan Planjan Kapanewon  Saptosari Kabupaten Gunungkidul telah menetapkan APBKal Tahun Anggaran 2023 dan Laporan Pertanggungjawaban Realisasi APBKal Tahun Anggaran 2022 bersama Bamuskal (Badan Permusyawaratan Kalurahan). Sebagai tindak lanjut juga transparansi, Pemerintah Kalurahan ..selengkapnya

  • KAPANEWON SAPTOSARI MONEV PENGGUNAAN DANA DESA

    21 Mei 2023 16:36:37 WIB kevinkeenan03
    KAPANEWON SAPTOSARI MONEV PENGGUNAAN DANA DESA
    SIDA-PLANJAN - Dinamika tata kelola aturan yang mengikat dalam penyelenggaraan Pemerintah Desa/ Kalurahan  hampir selalu mengalami perubahan disetiap tahun, khususnya berkaitan dengan pengelolaan keuangan maupun pengelolaan administrasi pemerintahan Kalurahan . Dengan latar belakang inilah maka ..selengkapnya

  • KAMPUNG BERKAH DARI BAZNAS

    21 Mei 2023 16:07:54 WIB kevinkeenan03
    KAMPUNG BERKAH DARI BAZNAS
    SIDA-PLANJAN.Pada tanggal 15 Mei 2023 pemerintah kalurahan planjan menerima perwakilan dari BAZNAS D.I Yogyakarta dan BAZNAS Kabupaten Gunungkidul, kedatangan team dari BAZNAS tersebut sebagai tindak lanjut dari program BAZNAS untuk menjadikan Kalurahan Planjan sebagai Kampung Berkah. Team dar BAZNAS ..selengkapnya

  • FORUM KONSULTASI PUBLIK (FKP) DI KALURAHAN PLANJAN

    10 Mei 2023 13:26:07 WIB kevinkeenan03
    FORUM KONSULTASI PUBLIK (FKP) DI KALURAHAN PLANJAN
    SIDA-PLANJAN-Pada Tanggal 2 Mei 2023  Sampai 9 Mei 2023  BPS Kabupaten Gunungkidul Melaksanakan Forum Konsultasi Publik (FKP) Regsosek yang bertempat di ruang rapat balai  Kalurahan Planjan. Pendataan lapangan dan pengolahan telah selesai dilakukan. Untuk memperkuat hasil tersebut, makan ..selengkapnya

  • BCP TAHAP KE DUA DISALURKAN

    10 Mei 2023 11:31:23 WIB kevinkeenan03
    BCP TAHAP KE DUA DISALURKAN
    SIDA (PLANJAN)- Sebanyak 993 keluarga penerima manfaat (KPM) di Kalurahan Planjan, Kapanewon Saptosari Kabupaten Gunungkidul mendapat bantuan pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) Tahun 2023 tahap II ( kedua ) . Pemerintah Kalurahan Planjan secara serentak  menyerahkan bantuan langsung kepada KPM ..selengkapnya

  • PLENO DPSHP KALURAHAN PLANJAN

    10 Mei 2023 11:21:01 WIB kevinkeenan03
    PLENO DPSHP KALURAHAN PLANJAN
    SIDA (PLANJAN)- Pada hari Senin 8 Mei 2023 PPS kalurahan Planjan telah melaksanakan Rapat Pleno Terbuka Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP), kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 7 Tahun 2023 tentang perubahan atas Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor ..selengkapnya

  • SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PLANJAN

    03 Mei 2023 10:45:49 WIB kevinkeenan03
    SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PLANJAN
    PLANJAN-SIDA - Rabu, 3 Mei 2023 telah dilaksanakan Kegiatan Syawalan dan Halal Bil Halal oleh Pemerintah kalurahan Planjan Bersama Instansi terkait, Lembaga kalurahan, dan Tokoh Masyarakat pada Pukul 09:30  bertempat di aula Kalurahan Planjan , kapanewon Saptosari . Instansi terkait tersebut antara ..selengkapnya

  • COR RABAT DUA PADUKUHAN SELESAI

    26 April 2023 11:19:08 WIB kevinkeenan03
    COR RABAT  DUA PADUKUHAN SELESAI
    PLANJAN-SIDA – Pembangunan jalan rabat beton sepanjang 90 M,  Padukuhan  Wuluh RT 03 RW 02 Dan  115    Padukuhan Ngepoh RT   RW 005 dengan Menggunakan Dana Desa (DD) tahap 1 tahun 2023, telah terwujud.Hal tersebut di ungkapkan oleh Lurah Planjan Muryono ..selengkapnya